Berkaitan diluncukannya Aplikasi Andoroid dan Aplikasi Web Portal Berita untuk Suzuki Katana Jimny Indonesia [SKIn], tindak lanjut berikutnya sudah dilaksanakan pada tanggal 15 Juli 2022 yang lalu, sosialisasi padada Pengda dan Chapter yang berada di Lingkup Pengda Jawa Tengah dan Jawa Timur.
Kedua pengda tersebut merupakan Pilot Project dari sistem aplikasi ini, sehingga saat ini baru melibatkan chapter-chapter di bawah ke dua pengda tersebut.
Sosialisasi di yang di laksanakan melalui Zoom Meeting ini dihadiri perwakilan dari pengda jateng dan pengda jatim. Inti dari sosialisasi ini adalah memberikan pengetahuans ecara teknik kepada pada calon Admin setiap chapter, sehingga kedepannya sistem bisa berjalan dengan baik.
Begabung juga ketua SKIn Nation, Om Ganang Gandul yang memberikan support dan apresiasi baik untuk melanjutkan pilot project sistem tersebut.
Bagi Chapter yang belum mendaftarkan anggota untuk menjadi Admin Chapter, silahkan sudah bisa di daftarkan melalui menu ADMIN.